Skip to content
Go back

Sistem Informasi Akuntansi : Sebuah Tinjauan Menyeluruh

A. Pendahuluan

SIstem adalah serangkaian dua atau lebih komponen yang saling terkair dan berinteraksi untuk mencapai tujuan. Sebagian besar sistem terdiri dari beberapa subsistem yang lebih kecil yang mendukung sistem yang lebih besar.

Data adalah fakta yang dikumpulkan, disimpan dan diproses oleh sistem informasi sedangkan informasi adalah data yang telah dikelola dan diproses untuk memberikan arti dan memperbaiki proses pengambilan keputusan.

1. Karakteristik Informasi yang berguna

a. Relevan : Informasi harus dapat mengurangi ketidakpastian, meningkatkan pengambilan keputusan, serta menegaskan atau memperbaiki ekspektasi sebelumnya.


Share this post on:

Previous Post
Pengantar Statistika - Statistika adalah
Next Post
Perhitungan PPh OP Karyawan & Ph Neto, PTKP, Tarif, Kredit Pajak